sejarah SMK Mutu Pekanbaru


SMK Muhammadiyah 1 Pekanbaru Atau yang disebut SMK MUTU ini Berada di daerah Jln Senapelan , Pekanbaru Provinsi Riau yang merupakan SMK tertua di Riau. SMK Muhammadiyah 1 Pekanbaru merupakan salah satu SMK yang berdiri sejak lama di kota Pekanbaru. SMK Muhammadiyah 1 berdiri pada tanggal 14 Januari 1970. Pada awal berdirinya SMK Muhammadiyah 1 memiliki 2 jurusan, yaitu jurusan Tekni Mesin dan jurusan Teknik Bangunan. Dengan perkembangan waktu, SMK Muhammadiyah 1 terus melakukan pembenahan diri, mulai dari pembangunan gedung, penambahan jurusan, serta menambah infrastruktur yang mendukung proses belajar mengajar.
Sampai sekarang, SMK Muhammadiyah 1 Pekanbaru memiliki beberapa jurusan, antara lain :
1.      Teknik Gambar Bangunan
2.      Teknik Kontruksi Beton
3.      Teknik Instalasi Listrik
4.      Teknik Pendingin dan Tata Udara
5.      Teknik Kendaraa Ringan
6.      Teknik Sepeda Motor
7.      Teknik Mesin Produksi
8.      Teknik Audio Video
9.      Teknik Komputer dan Jaringan
Dalam bidang infrastruktur, SMK Muhammadiyah 1 memiliki gedung dengan lima lantai, di dukung dengan fasilitas seperti laboratorium Bahasa, laboratorium Jaringan, laboratorium Agama, laboratorium Komputer dan beberapa workshop.
Sekarang pun Masih dibangun beberapa ruangan diatas gedung tsb.Smk Mutu juga dilengkapi fasilitas WIFI.
Ruangan Yang ber AC Membuat Para Siswa Nya lebih nyaman dalam menjalankan proses belajar mengajar makin enak...
haha . . .
Selain Guru-Guru nya Yang Baik Dan Sopan Pegawai-Pegawai Di SMK mutu juga sangat bijaksana . .
Smk mutu juga Mempunyai Fasilitas Eskull diantaranya TAPAK SUCI yang dilakukan setiap hari minggu.




Dan Berikut Adalah Foto SMK mutu Versi Terbaru



Demikian lah Artikel Tentang Sejarah SMK Muhammadiyah 1 Pekanbaru kapan-kapan kalau ada waktu saya sambung lagi , haha

0 komentar:

Posting Komentar